Preloved Item Boom, Kamu Masih Ragu untuk Membeli?

Hi fashion people! Apa kabarnya nih hari ini? Beberapa waktu belakangan ini kita sering mendengar berita soal preloved item boom. Tidak heran, karena semakin berkualitasnya barang-barang preloved item, semakin banyaknya toko-toko preloved item, maka hal inilah yang mendorong preloved item boom! Masyarakat Indonesia termasuk konsumen terbanyak untuk produk preloved item. Memang barang branded adalah incaran…

Penting untuk Kamu Tahu: Tips Berbelanja Barang Preloved Branded

Hi fashion people, kali ini tim lavergne akan membahas seputar isu meroketnya pembelian barang preloved branded. Ada beberapa alasan yang melatarbelakangi meroketnya penjualan barang-barang preloved setiap tahun. Namun yang paling utama karena harga beli yang lebih murah namun dengan kualitas barang yang masih bagus. Memang kalau sedang beruntung, kamu bisa mendapat barang preloved branded yang…