Prada Re-Nylon Membawa Trend Baru untuk Produk Bahan Nylon

Banyak merek memiliki elemen desain khusus yang ada di mana-mana. Prada telah dikenal dengan menggunakan bahan dasar nylon lebih dari empat dekade. Prada telah membawa penggunaan nylon ke tingkat berikutnya dengan diperkenalkannya Prada Re-Nylon. Prada Re-Nylon Koleksi ini menampilkan sekelompok produk, mulai dari tas dan pakaian hingga sepatu dan aksesori, yang dibuat dari nilon regenerasi.…

Inspirasi Black Bags untuk Liburanmu

Kita hampir memasuki minggu ketiga di bulan Desember, banyak hal menarik yang akan terus diperbincangkan. Hal menarik yang akan tim lavergne bicarakan saat ini adalah black bags yang bisa menjadi inspirasi untuk menikmati liburanmu di akhir tahun. Siapa sih diantara kamu yang tidak memiliki black bags? Baca lengkap informasinya di bawah ini ya! Inspirasi Black…